Author: Frater Xaverian

Menjadikan Dunia Satu Keluaga

Renungan Minggu Biasa XI

Visi Injili : Berpikir Positif Terhadap Sesama  Ada seorang tokoh, Anna Frank. Ia berkebangsaan Yahudi dan sebagai salah satu dari korban Nazi. Dalam sebuah tulisannya, ia pernah mengatakan demikan, “Aku yakin,bahwa,di dalam kedalaman hatinya setiap orang  BAIK ADANYA!”. Perkataan ini ternyata menginspirasi seorang perempuan Negro, Afrika. Perempuan punya niat yang kuat untuk berkunjung ke Penjara.…
Read more

Aku Menjadi Anak Kecil

Selama kurang lebih satu setengah tahun di Xaverian, karya kerasulan saya tidak jauh dari yang namanya anak-anak. Tahun ini pun saya diutus untuk merasul di tengah anak-anak kecil yang notabene tinggal di pinggiran rel kereta api Senen. “Kenapa anak-anak lagi?” pikirku dalam hati. Pasti ada sesuatu yang ingin Tuhan ajarkan kepada saya dengan terus mengutus…
Read more

Belajar dari Sang Guru

Fr.Yudhis dengan Vespa kesayangan Dalam bahasa Jawa, Guru berarti digugu dan ditiru. Artinya seorang guru itu menjadi sosok teladan yang patut dicontoh dan menjadi panutan. Begitu yang sejak kecil saya pahami soal guru. Bahkan kedua orang tua saya pun lulusan SPG (pendidikan guru) dan sampai sekarang masih setia menjadi guru. Guru kehidupan begitu saya menyebut…
Read more